PENGOLAHAN DATA NILAI MAHASISWA BERBASIS APLIKASI DENGAN SPSS

Diana Diana, Fitri Fitri, Rohani Pasaribu, Mayang Mayang, Putri Putri

Abstract


Nilai adalah sesuatu yang memberi makna dalam hidup, yang memberi acuan, titik tolak dan tujuan hidup (dalam Adisusilo, 2013). Nilai adalah sesuatu yang dijunjung tinggi, yang dapat mewarnai dan menjiwai Tindakan seseorang. Nilai itu lebih dari sekedar keyakinan, nilai selalu menyangkut pola piker dan Tindakan, sehingga ada hubungan yang amate rat antara nilai dan etika. Untuk menunjang Teknologi di Era Globalisasi saat ini dipermudah dengan adanya software. Salah satu software yang bisa digunakan untuk mengolah data dan menganalisis data yaitu SPSS (Statistical Package for the Social Sciences) (IBM, 2018). SPSS yaitu software khusus untuk pengolahan data statistik secara cepat dan akurat yang paling populer dan paling banyak digunakan di seluruh dunia. SPSS dipakai dalam berbagai riset pasar, pengendalian dan perbaikan mutu (quality improvement), serta riset-riset sains. Kepopuleran SPSS ini dijadikan sebagai alat untuk pengolahan data (SPSS, 2017). Tujuan dan manfaat dari penulisan artikel ini adalah untuk mendukung dalam pembelajaran Statistika dengan alat bantu software SPSS pada analisis dan pengolahan data. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Dimana kuantitatif adalah cara untuk memperoleh ilmu pengetahuan atau memecahkan masalah secara hati-hati dan sistematis, dan data-data yang dikumpulkan berupa angka-angka. Pada artikel ini, data yang digunakan adalah data contoh yang didapat dari internet, buku-buku, dan referensi lainnya. Data tersebut kemudian diolah menggunakan SPSS untuk menghasilkan outputan berupa standart deviasi.

Full Text:

PDF

References


Menciptakan Sumber Daya Manusia Yang Berkarakter),†J. JPSD (Jurnal Pendidik. Sekol. Dasar), vol. 2, no. 2, p. 85, 2016, doi: 10.26555/jpsd.v2i2.a5559.

D. Purba, “Pengolahan data Penelitian dengan SPSS,†ULEAD J. E-Pengabdian, vol. 1, pp. 12–17, 2021, doi: 10.54367/ulead.v1i1.1309.

M. Ulpah, “Belajar Statistika: Mengapa dan Bagaimana?,†Insa. J. Pemikir. Altern. Kependidikan, vol. 14, no. 3, pp. 325–435, 1970, doi: 10.24090/insania.v14i3.354.

“Statistika Deskriptif.pdf.â€

P. M. Abdullah, Living in the world that is fit for habitation : CCI’s ecumenical and religious relationships. 2015.

A. T. Basuki, “Penggunaan SPSS dalam Statistik,†Danisa Media, vol. 1, pp. 1–104, 2014.

M. Maswar, “Analisis Statistik Deskriptif Nilai UAS Ekonomitrika Mahasiswa dengan Program SPSS 23 & Eviews 8.1,†J. Pendidik. Islam Indones., vol. 1, no. 2, pp. 273–292, 2017, doi: 10.35316/jpii.v1i2.54.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.