APLIKASI SEARCHING NAMA SEKOLAH BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS : DINAS PENDIDIKAN LABUHANBATU SELATAN)

Dodi Suryo Widodo, Sudi Suryadi, Volvo Sihombing

Abstract


           Perkembangan teknologi informasi pada saat ini mengalami kemajuan yang sangat pesat, khususnya komputer yang mempunyai peran sangat penting dalam setiap kegiatan manusia, hingga manusia dalam mengerjakan pekerjaannya selalu membutuhkan komputer. Seiring dengan perkembangan zaman, maka teknologi juga akan mengalami kemajuan. Dan semakin berkembangnya suatu daerah maka akan semakin banyak pula instansi pendidikan yang berdiri, oleh sebab itu diperlukan nya suatu aplikasi pencarian sekolah supaya lebih memudahkan para pengguna smartphone dalam melakukan pencarian sekolah-sekolah yang ada di daerah tersebut. Tujuan dibuat nya aplikasi pencarian sekolah ini agar lebih memudahkan para pengguna aplikasi dalam melakukan pencarian data-data sekolah yang ada. Aplikasi pencarian sekolah ini berbasis android dengan bahasa pemrograman Eclipse dan SQlite.

Kata Kunci: Pencarian, Aplikasi, Android, Eclipse


Full Text:

PDF

References


. Aisyah, R. Watrianthos, M. Nasution, R. A. Siregar, R. Watrianthos, M. Nasution, A. Manajemen, I. Komputer, and L. Batu, “SISTEM INFORMASI DATA GURU MDTA PADA KANTOR KESRA SETDAKAB,†vol. 5, no. 2, 2017.

R. N. Farizah, “Pemodelan aplikasi mobile reminder berbasis android,†vol. 2016, no. Sentika, pp. 18–19, 2016.

B. Aluano, A. M. Sambul, Y. D. Y. Rindengan, T. Informatika, U. Sam, and R. Manado, “Aplikasi Pemenuhan Gizi Melalui Pola makan Pada PenderitaTuber Kolosis Paru Berbasis Android,†vol. 10, no. 1, pp. 1–8, 2017.

S. Kab and R. Hilir, “2.2 292,†vol. 7, no. September, pp. 292–297, 2018.

P. Informasi, “2 . Information Scent and Satificing,†2013.




DOI: https://doi.org/10.36987/ikabinaenpabolo.v1i1.1365

Refbacks

  • There are currently no refbacks.