PENERAPAN BOT TELEGRAM PADA APLIKASI PEMBAYARAN SEKOLAH SEBAGAI SARANA INFORMASI ORANG TUA WALI SISWA

Noor Endah Wulansari, R. Hadapiningradja Kusumodestoni, Adi Sucipto, Gun Sudiryanto

Abstract


Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi berkembang sangat cepat salah satunya pada pengelolaan pembayaran sekolah pada MA Masalikil Huda Tahunan yang masih dilakukan secara manual dan cenderung menyulitkan dalam proses input data serta laporan pembayaran yang telah terlaksana. Penelitian ini menghasilkan Sistem Aplikasi yang dibutuhkan dalam proses pembayaran untuk mempermudah pengelolaan data. Sistem dirancang menggunakan metode pengembangan sistem model RAD ( Rappid Application Development ) dan UML ( Unified Modelling Language ) sebagai permodelan sistem. Sistem aplikasi menyediakan informasi mengenai pengelolaan data siswa, data pembayaran, laporan pembayaran serta notifikasi telegram sebagai bukti pembayaran. Sistem telah diuji dengan menggunakan metode blackbox testing sebagai pengujian validasi fungsional sistem dengan hasil pengujian diperoleh 96,2 % valid untuk keseluruhan kasus uji. Sedangkan pada angket responden memperoleh hasil 76,8% menunjukkan sistem sangat layak digunakan dalam mempermudah pengelolaan data pembayaran sekolah di MA Masalikil Huda Tahunan Jepara. Pada penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan metode RAD (Rappid Aplication Development) kurang cocok digunakan untuk pengguna yang lebih banyak karena tidak mampu mempenuhi seluruh kebutuhan pengguna sistem sehingga produk yang dihasilkan kurang akurat.


Keywords


Bot Telegram, Pembayaran Sekolah, RAD

Full Text:

PDF

References


E. D. Susanti, “Sistem Informasi Administrasi Keuangan Sekolah Berbasis Web di SMK YP 17 Selorejo - Blitar,†J. Inf. Technol., vol. 05, no. June, p. 1, 2017.

R. Dewi Risanty and A. Sopiyan, “Pembuatan Aplikasi Kuesioner Evaluasi Belajar Mengajar Menggunakan Bot Telegram Pada Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Jakarta (FT-UMJ) Dengan Metode Polling,†Univ. Muhammadiya Jakarta, no. November, pp. 1–2, 2017.

P. Agustin, Suryatiningsih, and B. Siswanto, “Aplikasi Pembayaran Spp Berbasis Web Di Sma Negeri 5 Kota Cimahi,†Apl. Pembayaran Spp Berbas. Web Di Sma Negeri 5 Kota Cimahi Web, vol. 2, no. 3, pp. 1062–1080, 2016.

N. N. Abdur Rochman1, Achmad Sidik 2, “Perancangan Sistem Informasi Administrasi Pembayaran SPP Siswa Berbasis Web di SMK Al-Amanah,†J. Sisfotek Glob., vol. 8, no. 1, pp. 51–56, 2018.

Juansyah Andi, “Pembangunan Aplikasi Child Tracker Berbasis Assisted – Global Positioning System ( A-Gps ) Dengan Platform Android Jurnal Ilmiah Komputer dan Informatika ( KOMPUTA ),†J. Ilm. Komput. dan Inform., vol. 1, no. 1, pp. 1–8, 2015.

B. Sidik, FrameWork Codeigniter. Bandung: Informatika Bandung, 2012.

A. Firman, H. Wowor, and X. Najoan, “Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Web Application,†J. Sist. Inf. Bisnis, vol. 1, no. 2, pp. 66–77, 2016.

A. Kadir, Pemrograman Database MYSQL untuk Pemula. Jakarta: Mediakom, 2013.

B. Sidik, “Pemrograman Web dengan PHP,†Bandung: Informatika Bandung, 2012, p. 72.

R. V Palit, Y. D. Y. Rindengan, and A. S. M. Lumenta, “Rancangan Sistem Informasi Keuangan Berbasis Web Di Jemaat GMIM Bukit Moria Malalayang,†E-Journal Tek. Elektro dan Komput. vol, vol. 4, no. 7, pp. 1–7, 2015.

Andi, Aplikasi Manajemen Database Pendidikan Berbasis Web dengan PHP dan MYSQL. Madiun: MADCOMS, 2005.

R. Novita and N. Sari, “Sistem Informasi Penjualan Pupuk Berbasis E-Commerce,†Teknoif, vol. 3, no. 2, pp. 1–6, 2015.

S. Ahmadi, “Sistem Informasi Penjualan Jam Pada Toko Permata Indah Tigo Kabupaten Indragiri Hilir Berbasis Web,†Sistemasi, vol. 7, no. 3, p. 259, 2018.

J. C. Nisa, A. P. Kurniawan, and S. K. Sari, “Aplikasi Pembayaran SPP dan Saldo Tabungan Berbasis Web Disertai SMS Gateway (Studi Kasus : MTS dan MA Mathla’ul Huda),†Manaj. Inform., vol. 3, no. 3, pp. 1481–1502, 2017.

A. Anisah and K. Kuswaya, “Analisis Dan Perancangan Sistem Informasi Pengolahan Data Pengeluaran, Penggunaan Bahan Dan Hutang Dalam Pelaksanaan Proyek Pada Pt Banamba Putratama,†Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 8, no. 2, p. 507, 2017.

S. Kosasi and I. D. A. Eka Yuliani, “Penerapan Rapid Application Development Pada Sistem Penjualan Sepeda Online,†Simetris J. Tek. Mesin, Elektro dan Ilmu Komput., vol. 6, no. 1, p. 27, 2015.

K. Mayda Waruni and N. Kalma Caesaria, “Perancangan Alat Keamanan Gedung Menggunakan Rasberry Pi Pada Pintu dan Monitoring Melalui Smartphone,†JTE UNIBA., vol. 5, no. 1, 2018.




DOI: https://doi.org/10.36987/informatika.v9i1.1945

Hasil gambar untuk committee on publication ethics logo

Jurnal ini mengikuti pedoman dari Committee on Publication Ethics (COPE)dalam menghadapi semua aspek etika publikasi dan, khususnya, bagaimana menangani kasus penelitian dan kesalahan publikasi. Pernyataan ini menjelaskan etika perilaku semua pihak yang terlibat dalam proses penerbitan artikel di jurnal ini, termasuk Penulis, Pemimpin Redaksi, Dewan Redaksi, Mitra Bebestari, dan Penerbit (Akademi Kepolisian Republik Indonesia). INFORMATIKA berkomitmen untuk mengikuti praktik terbaik tentang masalah etika, kesalahan, dan pencabutan. Pencegahan malpraktek publikasi merupakan salah satu tanggung jawab penting dewan redaksi. Segala jenis perilaku tidak etis tidak dapat diterima, dan jurnal tidak mentolerir plagiarisme dalam bentuk apa pun.

 

INFORMATIKA
Journal URL: https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/informatika
Journal DOI: 10.36987/informatika
P-ISSN: 2303-2863
E-ISSN: 2615-1855

Alamat Redaksi :
Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Labuhanbatu
Gedung Fakultas Sains dan Teknologi,
Jalan Sisingamangaraja No.126 A KM 3.5 Aek Tapa, Bakaran Batu, Rantau Sel., Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara 21418