REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Deci Irmayani

Abstract


Karya ilmiah ini berisi beberapa hal yang perlu dikuasai oleh seorang project Manager untuk
dapat menyusun suatu rencana proyek rekayasa perangkat lunak. Tulisan ini juga dilengkapai dengan
contoh-contoh dokumen dalam perencanaan proyek rekayasa perangkat lunak.
Perencanaan proyek rekayasa perangkat lunak membahas berbagai tindakan atau pekerjaan
yang perlu dilakukan oleh semua yang terlibat di dalam proyek, termasuk dokumen-dokumen yang
sebaiknya dibuat. Dokumen Perencanaan Proyek Rekayasa Perangkat Lunak akan terdiri atas subsub dokumen berikut ini: Vision and Scope, (2) Statement of Work, (3) Resource List, (4) Work
Breakdown Structure, (5) Project Schedule dan (6) Risk Plan.


Full Text:

PDF

References


Bertsekas, D.P. dan Tsitsiklis, J.N. --, Parallel

and Distributed Computation, Prentis

Hall International Inc., New Jersey ,USA.

Carmona, E.A. dan Rice, M. D. 1991,

Modeling the Serial and Parallel

Fraction of Parallel Algorithm, journal

of Parallel and Distributed Computing

Volume 1, No. 13 , P.286-298, London.

Golub, G.H. dan Loan, C.F.V. 1989, Matrix

Computations, J.H. University Press,

London.

Jaja, J. 1992, An Introduction to Parallel

Algorithm, Addison-Wesley P.C.,

Reading

Knob, K. Dkk. 1990, Data Optimization:

Allocation of Array to Reduce

Communication on SIMD Machine,

Journal of Parallel and Distributed

Computing Volume --, No. 8 , P.108-

, London.

Saad, Y dan Schuldz, M.H. 1990, Data

Communication in Hypercubes , Journal

of Parallel and Distributed Computing

Volume --, No. 6, P.115-135, London.

Schendel, U. 1984, Introduction to Numerical

Methods for Parallel Computer, E.H.

Limited, Chichester.

Selim, G.A. 1989, The Design and Analysis of

Paralell Algorithm, Prentice Hall

International Inc., Canada.

www. Stellman.com.




DOI: https://doi.org/10.36987/informatika.v2i3.201

Hasil gambar untuk committee on publication ethics logo

Jurnal ini mengikuti pedoman dari Committee on Publication Ethics (COPE)dalam menghadapi semua aspek etika publikasi dan, khususnya, bagaimana menangani kasus penelitian dan kesalahan publikasi. Pernyataan ini menjelaskan etika perilaku semua pihak yang terlibat dalam proses penerbitan artikel di jurnal ini, termasuk Penulis, Pemimpin Redaksi, Dewan Redaksi, Mitra Bebestari, dan Penerbit (Akademi Kepolisian Republik Indonesia). INFORMATIKA berkomitmen untuk mengikuti praktik terbaik tentang masalah etika, kesalahan, dan pencabutan. Pencegahan malpraktek publikasi merupakan salah satu tanggung jawab penting dewan redaksi. Segala jenis perilaku tidak etis tidak dapat diterima, dan jurnal tidak mentolerir plagiarisme dalam bentuk apa pun.

 

INFORMATIKA
Journal URL: https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/informatika
Journal DOI: 10.36987/informatika
P-ISSN: 2303-2863
E-ISSN: 2615-1855

Alamat Redaksi :
Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Labuhanbatu
Gedung Fakultas Sains dan Teknologi,
Jalan Sisingamangaraja No.126 A KM 3.5 Aek Tapa, Bakaran Batu, Rantau Sel., Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara 21418