PENCARIAN DATA MAHASISWA BERDASARKAN CIRI-CIRI MENGGUNAKAN METODE STRING MATCHING STUDI KASUS DI AMIK LABUHAN BATU

Ibnu Rasyid Munthe

Abstract


Pada pengolahan data mahasiswa tersebut staf atau dosen seringkali mengalami kesulitan
dalam membedakan identitas mahasiswa disebabkan mahasiswa memiliki kemiripan atau kesamaan.
Pencocokan string (String Matching) diartikan sebagai sebuah permasalahan untuk menemukan
pola susunan karakter string di dalam string lain atau bagian dari isi teks. Penerapan String
Matching dengan metode Brute Force pada AMIK Labuhanbatu dalam pencarian data mahasiswa
berdasarkan ciri-ciri melalui kerangka kerja penelitian (framework) terdiri dari pendefenisian
masalah, menganalisa masalah sampai Implementasi dan Pengujian Hasil dan pengujian hasil
merupakan proses penelitian.
Aplikasi dirancang dengan menggunakan Visual Basic dan sebagai database mysql untuk
menyimpan record data pencarian data mahasiswa. Adapun variabel ciri-ciri yaitu tinggi badan,
berat badan, warna kulit, bentuk hidung, jenis rambut, dan bentuk wajah. Hasil penelitian yang
dilakukan oleh penulis dengan metode String Matching memudahkan proses pencarian data
mahasiswa bagi staf maupun dosen misalnya pencarian data mahasiswa tinggi badan: 150, berat
badan: 40 Kg, warna kulit; putih, bentuk hidung : sedang, jenis rambut lurus dan bentuk wajah :
lonjong maka data dihasilkan pada databases NPM: 1405100034, nama :wahyu ritani, jenis kelamin:
P, 150cm, 40kg, putih, sedang, lurus, lonjong.


Full Text:

PDF

References


Akhtar Rasool Amrita Tiwari et al,(2012)

“String Matching Methodologies:A

Comparative Analysis†(IJCSIT) International

Journal of Computer Science and Information

Technologies, Vol. 3 (2) , ,3394 – 3397.

Buulolo, Efori (2013) “Implementasi

Algoritma String Matching Dalam Pencarian

Surat Dan Ayat Dalam Bible Berbasis

Android†Pelita Informatika Budi Darma,

Volume III, Maret 2013.

Charras C, Lecroq T (2004)†Handbook of

exact string matching algorithmsâ€. King’s

College, London

Fathansyah,2004, “Basis Dataâ€,

Informatika, Cetakan I, Bandung.

Hutajulu, Yandi Hotmangatur

(2013)â€Implementasi Algoritma Bru

Force Pada Game FT Guard†Pelita

Informatika Budi Darma, Volume V, Nomor

November 2013.

Izzat Alsmadi and Maryam Nuser,(2012)â€

String Matching Evaluation Methods for DNA

Comparison†International Journal of

Advanced Science and Technology Vol. 47.

Juminan Gulo,(2013)â€Aplikasi Teks Prediksi

Pesan Dengan Menggunakan Algoritma Brute

Forceâ€Pelita Informatika Budi Darma, Volume

IV, Nomor 1 Agustus 2013.

Marpaung, Ihsan Dedy Boy

(2013)â€Implementasi Algoritma String

Matching Pada Kamus Istilah-Istilah

Kedokteran Berbasis Android†Pelita

Informatika Budi Darma, Volume V, Nomor 3

Desember 2013.

Mesran,(2014)†Implementasi Algoritma

Brute Force Dalam Pencarian Data Katalog

Buku Perpustakaan†Majalah Ilmiah Informasi

dan Teknologi Ilmiah (INTI) Volume : III,

Nomor : 1, Mei 2014

Nendra kumar et al,(2010).†Approximate

string matching Algorithm†(IJCSE)

International Journal on Computer Science and

Engineering Vol. 02, No. 03, 2010, 641-644

Rifa Afyenni,(2014).â€Perancangan Data Flow

Diagram Untuk Sistem Informasi Sekolah

(Studi Kasus Pada SMA Pembangunan

Laboratorium UNP)†Jurnal TEKNOIF Vol 2

No. I April 2014.

Subari dan Yuswanto, Panduan Lengkap

Pemrograman Visual Basic 6.0,2008

Shivani Jain and A.L.N. Rao,(2013)†A

Comparative Performance Analysis of

Approximate String Matching “International

Journal of Innovative Technology and

Exploring Engineering (IJITEE)ISSN: 2278-

, Volume-3, Issue-5

Vidya SaiKrishna et al, (2012).†String

Matching And Its Applications In Diversified

Fieldsâ€(IJCSI) International Journal of

Computer Science Issues, Vol. 9, Issue 1, No

, January 2012.

Yanti Efendy,(2012).â€Analisis Perancangan

Basis Data Klaim Asuransi Kerugian

PT.Asuransi Bina Dana ARTA TBK†Jurnal

Teknologi dan Informatika

(TEKNOMATIKA), Vol 2 No.3, September

http://tri_s.staff.gunadarma.ac.id/Downloads/f

iles/15392/2+definisi+dan+simbol+Flowchart.

pdf

http://amik-labuhanbatu.ac.id/




DOI: https://doi.org/10.36987/informatika.v3i2.212

Hasil gambar untuk committee on publication ethics logo

Jurnal ini mengikuti pedoman dari Committee on Publication Ethics (COPE)dalam menghadapi semua aspek etika publikasi dan, khususnya, bagaimana menangani kasus penelitian dan kesalahan publikasi. Pernyataan ini menjelaskan etika perilaku semua pihak yang terlibat dalam proses penerbitan artikel di jurnal ini, termasuk Penulis, Pemimpin Redaksi, Dewan Redaksi, Mitra Bebestari, dan Penerbit (Akademi Kepolisian Republik Indonesia). INFORMATIKA berkomitmen untuk mengikuti praktik terbaik tentang masalah etika, kesalahan, dan pencabutan. Pencegahan malpraktek publikasi merupakan salah satu tanggung jawab penting dewan redaksi. Segala jenis perilaku tidak etis tidak dapat diterima, dan jurnal tidak mentolerir plagiarisme dalam bentuk apa pun.

 

INFORMATIKA
Journal URL: https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/informatika
Journal DOI: 10.36987/informatika
P-ISSN: 2303-2863
E-ISSN: 2615-1855

Alamat Redaksi :
Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Labuhanbatu
Gedung Fakultas Sains dan Teknologi,
Jalan Sisingamangaraja No.126 A KM 3.5 Aek Tapa, Bakaran Batu, Rantau Sel., Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara 21418