PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PARIWISATA LABUHANBATU BERBASIS WEB

Ria Nurani Gulo, Ronal Watrianthos, Ibnu Rasyid Munthe

Abstract


Perancangan Sistem Informasi Pariwisata Daerah Kabupaten Labuhanbatu Berbasis Web
digunakan sebagai alat bantu dalam penyampaian informasi kawasan wisata dan budaya yang ada di
Kabupaten Labuhanbatu kepada masyarakat yang ingin mengetahui daerah-daerah pariwisata yang ada
di Labuhanbatu. Sekaligus sebagai salah satu syarat untuk menempuh Ujian Sidang Tugas Akhir Pada
Akademi Manajemen Informatika Komputer (AMIK ) Labuhan Batu. Sistem Informasi Pariwisata Daerah
Kabupaten Labuhanbatu Berbasis Web merupakan salah satu bentuk promosi pariwisata daerah yang
ada di Kabupaten Labuhanbatu, agar menarik para wisatawan untuk berkunjung ke Kabupaten
Labuhanbatu. Penelitian ini diharapkan dapat bermanfaat sebagai media informasi dan promosi potensi
wisata yang ada di Kabupaten Labuhanbatu, sehingga masyarakat akan lebih mengenal tempat-tempat
pariwisata daerah yang ada di Kabupaten Labuhanbatu. Semakin banyak wisatawan yang berkunjung
maka pendapatan daerah dan masyarakat sekitarnya akan mengalami peningkatan. Metode penelitian
yang dilakukan antara lain melalui observasi langsung, wawancara dengan pihak terkait, serta studi
literatur yang berhubungan dengan masalah yang diangkat. Sistem Informasi Pariwisata Daerah
Kabupaten Labuhanbatu Berbasis Web dibuat dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan
HTML dengan database MYSQL dan XAMPP, Localhost Phpmyadmin.Waktu penelitian dimulai pada
bulan Agustus 2018.

Full Text:

PDF

References


Agustina, D. A. S. (2016). Perancangan Aplikasi

Computer Based Test (Cbt) Berbasis Web (Studi

Kasus Di Smp Negeri 2 Kuta-Badung).

Teknologi Informasi Dan Komputer, 2(1), 165–

Retrieved from

http://jurnal.undhirabali.ac.id/index.php/jutik/article/vie

wFile/223/204

Husain, A. (2018). Analisis Data Lifting Migas

Menggunakan Metode C4.5 Pada Asosiasi

Daerah Penghasil Migas. String, 2(3), 325–335.

Iqbal, M., & Husin. (2017). Perancangan dan

Implementasi Konsultasi Gizi Online Berbasis

Web. Seminar Nasional Hasil Penelitian, (2012),

–124.

Juniardi, F., & Azwansyah, H. (2014). Penyusunan

Sistem Informasi Geografis Infrastruktur

Transportasi Kabupaten Kapuas Hulu Berbasis

WEB, 6(1), 6–12.

Kusuma, A. P., & Widodo, T. (2016). Rancang

Bangun Sistem Pendataan Nilai Akademik

Siswa Berbasis Web Menggunakan Php Dan

Mysql Di Sma Islam Hasanuddin Kesamben.

Antivirus, 10(1), 11–20.

Pitana, I Gde, PIG, SDIK, Surya Diarta I Ketut, 2009,

Pengantar Ilmu Pariwisata, CV. Andi Offset,

Jakarta

Rahman, F., & Santoso, S. (2017). Aplikasi Pemesanan

Undangan Online. Jurnal Sains Dan

Informatika, 1(2), 78–87. Retrieved from

http://ojs.politala.ac.id/index.php/JSI/article/view/

/72

Sambiu, I. H., & Amir, Y. (2018). Sistem Informasi

Pesediaan Obat Pada Puskesmas Kalumata

Berbasis Web. Ilmu Komputer Dan Informatika,

(1), 10–19.

Solihat, A., & Ary, M. (2014). Analisa Minat Wisata

Museum Kota, III(2), 73–81.

Sutabri Tata, 2014, Sistem Informasi Manajemen,

Jakarta, CV. Andi Offset

Sedarmayanti, 2014, Membangun dan

Mengembangkan Kebudayaan dan Industri

Pariwisata (Bunga Rampai Tulisan Pariwisata),

Bandung, PT. Refika Aditama

Uswatun, H. (2013). Sistem Informasi Penjualan

On_Line Pada Toko Kreatif Suncom Pacitan.

Networking and Security, 2(Oktober 2013), 40–

Retrieved from http://ijns.org.




DOI: https://doi.org/10.36987/informatika.v5i3.734

Hasil gambar untuk committee on publication ethics logo

Jurnal ini mengikuti pedoman dari Committee on Publication Ethics (COPE)dalam menghadapi semua aspek etika publikasi dan, khususnya, bagaimana menangani kasus penelitian dan kesalahan publikasi. Pernyataan ini menjelaskan etika perilaku semua pihak yang terlibat dalam proses penerbitan artikel di jurnal ini, termasuk Penulis, Pemimpin Redaksi, Dewan Redaksi, Mitra Bebestari, dan Penerbit (Akademi Kepolisian Republik Indonesia). INFORMATIKA berkomitmen untuk mengikuti praktik terbaik tentang masalah etika, kesalahan, dan pencabutan. Pencegahan malpraktek publikasi merupakan salah satu tanggung jawab penting dewan redaksi. Segala jenis perilaku tidak etis tidak dapat diterima, dan jurnal tidak mentolerir plagiarisme dalam bentuk apa pun.

 

INFORMATIKA
Journal URL: https://jurnal.ulb.ac.id/index.php/informatika
Journal DOI: 10.36987/informatika
P-ISSN: 2303-2863
E-ISSN: 2615-1855

Alamat Redaksi :
Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Labuhanbatu
Gedung Fakultas Sains dan Teknologi,
Jalan Sisingamangaraja No.126 A KM 3.5 Aek Tapa, Bakaran Batu, Rantau Sel., Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara 21418