MAIN MENU
Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Suku Cadang Pada Pt. Tasti Anugerah Mandiri Cabang Parepare
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kualitas produk, harga, promosi dan kepercayaan secara parsial dan simultan terhadap keputusan pembelian suku cadang pada PT. Tasti Anugerah Mandiri Cabang Parepare. Metode Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, angket, dokumentasi, dan studi kepustakaan. Penentuan sampel ditentukan dengan sampling jenuh (sensus) dan diperoleh sebanyak 50 responden. Pada penelitian ini, peneliti berusaha untuk mengetahui Pengaruh Produk, Harga Promosi dan Kepercayaan Terhadap Keputusan Nasabah Dalam Menentukan Pilihan Jenis Tabungan Pada PT. Tasti Anugerah Mandiri Cabang Parepare Cabang Parepare.Berdasarkan tabel1hasil uji t (parsial) menunjukkan bahwa nilai signifikansi (Y) pengaruh terhadap keputusan1pembelian produk (X1) adalah 0,282 > 0,05 dan nilai tHitung adalah 1,082 nilai1tabel sebesar 1,987. Jika nilai1signifikansi1lebih besar dari 0,05 menunjukkan bahwa harga (X2) berpengaruh sangat1signifikan1terhadap1keputusan1pembelian. Ini berarti Ho diterima. Artinya harga berpengaruh.Berdasarkan tabel hasil1uji t (parsial) menunjukkan1bahwa nilai yang signifikansi berpengaruh pada promosi (X3) terhadap1keputusan1pembelian (Y)1adalah 0,046 > 0,051dan nilai t1hitung -2,028< nilai t1tabel 1.987. jika nilai signifikasi di atas 0,05 tersebut menunjukkan1bahwa promosi (X3) tidak mempunyai1pengaruh yang signifikan1terhadap keputusan pembelian. Hal1ini, berarti bahwa Ho1ditolak. Berarti bahwa promosi tidak memiliki pengaruh.Berdasarkan tabel yaitu1hasil uji t (parsial)1menunjukkan bahwa nilai signifikansi1pengaruh kepercayaan (X4) terhadap1keputusan1pembelian (Y) adalah10,002< 0,051dan nilai t1hitung 3,127> nilai t1tabel 1.987. 1Dengan nilai signifikasi di atas 0,05 tersebut1menunjukkan1bahwa kepercayaan (X4) memiliki1pengaruh yang1signifikan terhadap1keputusan pembelian. Hal1ini, berarti bahwa Ho1diterima. Berarti bahwa kepercayaan memiliki pengaruh.Pengujian pengaruh bersama variabel bebas terhadap variabel terikat dilakukan dengan menggunakan uji-F. Hasil perhitungan statistik menunjukkan nilai Fhitung = 7,755 > dari Ftabel = 2,71 dan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Artinya variabel1strategi1pemasaran yang terdiri1dari produk,1harga, promosi serta kepercayaan secara simultan atau bersama-sama mempengaruhi keputusan pembelian pelanggan PT. Tasti Anugerah Mandiri Cabang Parepare cabang Parepare.Besarnya koefisien determinasi adalah 0,263 atau sama dengan 26,3%. Angka tersebut berarti bahwa 26,3% keputusan1pembelian bisa dijelaskan oleh variabel produk, harga,1promosi dan kepercayaan, sedangkan1sisanya sebesar 73,7% dapat dijelaskan1oleh faktor penyebab lain1yang belum diteliti.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.