Pengaruh Audit Internal, Efektivitas Pengendalian Internal, dan Penerapan Good Governance Terhadap Pencegahan Fraud
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah Audit internal, Pengendalian internal, Good gavernance memiliki pengaruh terhadap pencegahan fraud. penelitian ini dilakukan pada perusahaan perbankan yaitu Bank BPR Kandimadu Arta Kab. Karanganyar. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Pada populasi penelitian ini sebanyak 44 pegawai audit dan karyawan Bank BPR Kandimadu Arta Kab. Karanganyar. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda dengan menggunakan SPSS versi 20. Variabel dependen pada penelitian ini adalah Pencegahan fraud dan variabel independen pada penelitian ini adalah Audit internal, Pengendalian internal, dan Good governance.Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa Pengendalian internal berpengaruh terhadap pencegahan fraud. Sementara untuk Audit internal dan Good governance tidak berpengaruh terhadap pencegahan fraud.Peneliti selanjutnya sebaiknya menambahkan variabel-variabel lain yang dapat digunakan untuk menjelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi pencegahan fraud.
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.