FACEBOOK SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN BIOLOGI TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA SMA SWASTA KI HAJAR DEWANTORO

Nurazmi Nurazmi

Abstract


Perkembangan teknologi digital telah mendorong transformasi dalam dunia pendidikan, salah satunya melalui pemanfaatan media sosial sebagai sarana pembelajaran. Facebook, sebagai salah satu platform media sosial yang populer di kalangan remaja, memiliki fitur yang memungkinkan pembelajaran dilakukan secara interaktif dan menarik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan Facebook sebagai media pembelajaran Biologi terhadap motivasi belajar siswa di SMA Swasta Ki Hajar Dewantoro. Oleh karena itu, penggunaan media sosial secara bijak dan terarah dapat menjadi inovasi yang efektif dalam dunia pendidikan

Full Text:

PDF

References


Akmal, H., & Susanto. (2021). Pengaruh Teknologi Terhadap Pembelajaran Abad 21. Universitas Lambung Mangkurat Pendidikan Biologi.

Astuti, K., Siregar, SU, & Julianti, E. (2024). Efektivitas Pengelolaan Kelas dengan Model Pembelajaran Resource Based Learning (RBL) terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1Jurnal Internasionalhttps://doi.org/10.11594/ijmaber.

Aulia, R., Ariani, N., & Siregar, SU (2025). Meningkatkan kemampuan manajemen waktu dan pemecahan masalah siswa melalui pembelajaran berbasis pemecahan masalah kreatif pada siswa SMPN 1 Pangkatan . Jurnal ARRUShttps://lakukan

Baharuddin. (2019). Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: AR-Ruzz Media.

Dimyanti, & Mudjiono. (2020). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta: Rineka Cipta.

Gultom, YA, Harahap, NA, & Siregar, SU (2025). Pengaruh Model Pembelajaran Blended terhadap Kemampuan Manajemen Waktu dan Motivasi Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMP N5 Satu Atap Sei.Kanan. Tarbiyah bil Qalam: Jurnal Pendidikan Agama dan Sains, 9(2).

Harahap, A., Siregar, SU, & Purnama, I. (2025). Sumber Stres Kerja Guru Bahasa Inggris di Sekolah Menengah PemerintahJurnal La Edusci, 6(3). https://doi.org/1

Heru Kurniawan. (2020). Pemanfaatan Facebook Sebagai Media Pembelajaran Sebagai Upaya Peningkatan Kualitas Pembelajaran. Jurnal UNY.

Hutahean, M., Siregar, SU, & Pasaribu, LH (2024). Pengaruh kemampuan mengelola diri terhadap prestasi belajar matematika siswa kelas VII SMP Negeri 2 Rantau Utara. GAUSS:

Jonatan, F., Siregar, SU, & Hasibuan, LR (2025). Pengaruh Manajemen Diri Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII SMPN 2 Rantau Utara.Jurnal Manajemen Pendidikan dan Ilmu Sosial, 6(2), 1549-1555. DOI:10.38035/jmpis.

Marheny. (2022). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Media Pembelajaran Biologi Di Era Digital. Jurnal Kehumasan Universitas Pendidikan Indonesia.

Marlina, U., Wulandari, S., Sri, W., & Meli, A. (2024). Permasalahan Pembelajaran Biologi Di SMA N 1 Tempilang Melalui Studi Analisis. Jurnal Ilmiah Pendidikan Biologi.

Nurapriani, N., Lily Rohanita Hasibuan, & Siregar, SU (2024). Penguatan kemampuan siswa dalam memecahkan masalah matematika melalui perilaku di kelas dengan media pembelajaran matematika berbantuan tanda tangan. Math Didactic: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1), 36-45. DOI:10.33654/math.v10i1.2553.jurnal.stkipbjm.ac.id

Pratiwi, A., Harahap, A., Harahap, NA, & Siregar, SU (2025). Pengembangan nalar logika realistik matematis berbasis etnomatematika dan pembelajaran kooperatif pada siswa SMPN 1

Prayitno, & Elida. (2021). Motivasi Belajar. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, Nizamia Learning Center.

Safitri Siregar, A., Siregar, SU, & Harahap, NA (2024). Pengaruh Pengelolaan Kelas terhadap Kemampuan Literasi Matematika Siswa Kelas VII. Jurnalhttps://doi.o

Sari, K., Tutus, R. A., Muhammad, I. A., & Jumiati. (2023). Workshop dan Pendampingan Pembuatan Media Non-ICT pada Pembelajaran SKI di MIS Miftahul Hidayah Desa Sungai Gampa Kecamatan Rantau Badauh Kabupaten Barito Kuala. Jurnal Vokasi.

Siregar, SU (2024). Manajemen Pendidikan . CV. NAKOMU. ISBN 978623142

Siregar, SU (2024). Pengaruh Reward terhadap Kinerja Dosen Perguruan Tinggi Swasta Labuhan Batu. Civitas (Jurnal Pembelajaran dan Ilmu Kewarganegaraan), 1(1). https://doi.org/10.36987/civitas.v1i1.1668.

Siregar, SU, Akmaluddin, & Siti Aisyah Hanim, Siti Lam'ah Nasution, Lili Syara. (2024). Pengembangan Modul Pelatihan Kepemimpinan Visioner Bagi Kepala Sekolah Menengah Atas Negeri. Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan, 16(2), 1324-1336. DOI:10.35445/alishlah.v16i2.4189.STAI Hub Bulwathan Journal

Siregar, SU, Budiningsih, H., & Sitorus, Yacub. (2024). Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik dalam Pembelajaran Matematika Dengan Menggunakan Model Projek Based Learning (PjBL). Jurnal Pembelajaran dan Matematika SIGMA

Siregar, SU, dkk. (2021). Manajemen Kinerja Guru pada Materi Kombinatorik dalam Mengembangkan Keunggulan … (cet.). ISBN 978-623-6279-36-6.

Siregar, SU, dkk. (2021). Pengembangan Program Bimbingan untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa pada Matematika (cet.). ISBN 978-623-6279-07-6.

Siregar, SU, dkk. (2024). Pengembangan Modul Pelatihan Kepemimpinan Visioner untuk Kepala Sekolah Menengah Atas Negeri. Al-Ishttps://doi.org/10.35445/.

Sitompul, FTMB, Siregar, SU, & Pasaribu, LH (2025). Pengaruh manajemen diri terhadap hasil belajar matematika siswa.Desima

Sutiah. (2019). Teori Belajar dan Pembelajaran. Sidoarjo.

Sutrisno, A. P., & Mayangsari, I. D. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Sosial Instagram Terhadap Pemenuhan Kebutuhan Informasi Followers. Jurnal Common.

Uno, H. (2023). Teori Motivasi dan Pengukurannya. Jakarta: Bumi Aksa

Winata, W., Siregar, SU, & Harahap, Nurlina Ariani. (2025). Pengaruh Kemampuan Manajemen Diri Melalui Penerapan Model PjBL Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMPN 1 Pangkatan. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Matematika (JP2M), 11(1), 427-437. DOI:10.29100/jp2m.v11i1




DOI: https://doi.org/10.36987/jmapen.v6i2.8214

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.