PERAN PENDAMPING PROGRAM KELUARGA HARAPAN TERHADAP IMPLEMENTASI KELUARGA HARAPAN DI KABUPATEN LABUHANBATU TAHUN 2016

Eli Darma Yanti

Abstract


Tujuan Penelitian ini adalah Untuk mengetahui peran pendamping terhadap Program Keluarga Harapan di Kabupaten Labuhanbatu Tahun 2016 dan untuk mengetahui apakah Program Keluarga Harapan sudah berjalan sesuai harapan di Kabupaten Labuhanbatu. kenyataannya yaitu masih adanya keluarga masyarakat miskin yang tidak terdaftar didalam Program Keluarga Harapan, dan adanya keluarga yang sudah mendapatkan bantuan dari program pemerintah ternyata masih ada yang mendapatkan Program bantuan dan kurang pedulinya masyarakat tentang adanya Program Keluarga Harapan di Kabupaten Labuhanbatu. Metode Penelitian yang di gunakan adalah deskriptif kualitatif dan menggunakan teknik pengumpulan data seperti observasi , wawancara , dan dokumentasi. Penelitian ini menggunakan penelitian kulitatif dengan tipe deskriptif . waktu penelitian di lakukan pada Mei sampai Juni 2017. data primer yang di peroleh melalui wawancara langsung dengan berbagai informan. data skunder yang di peroleh berdasarkan, internet, dan artikel yang relevan dengan penelitian . Hasil penelitian menunjukan bahwa Peran pendamping Program Keluarga Harapan diKabupaten Labuhanbatu ialah seharusnya melakukan penyeleksian pendataaan ulang kembali agar tidak ada lagi masyarakat miskin yang  tidak mendapatkan bantuan dan tidak ada lagi masyarakat ekonomi menengah yang mendapatkan bantuan tersebut dan sebagai tempat membantu masyarakat dalam mengurangi tingkat kemiskinan di Kabupaten Labuhanbatu yang terus meningkat dan dapat mengakses layanan pendidikan  dan layanan kesehatan bagi masyarakat Program Keluarga Harapan di Kabupaten Labuhanbatu  sudah berjalan d iKabupaten Labuhanbatu sejak tahun 2015 tetapi  masih banyak kendala yang terjadi setiap tahunnya di Kecamatan Labuhanbatu yaitu Sosialisasi ProgramKeluarga Harapan pendataan masyarakat  yang menerima bantuan Program Keluarga Harapan dan masyarakat yang tidak menerima bantuan Program Keluarga Harapan dan jarak tempuh pendamping ke setiap kecamatan yang terpencil.

Kata Kunci:Peran,Pendamping,Program,Keluarga,Harapan.

 

 

 

 


Full Text:

PDF

References


Edward III, ( 1980 ) Manejemen Pelayanan Publik Pustaaka Setia Bandung

E.S Quade ( Alm ) Pengantar Analisis

Kebijakan Publik Pustaka Setia Bandung

Reymond A.Bauer (1968)

Pengantar analisis kebijakan publik Gajah mada university press

Sugiyono .2014 Metode Penelitian kuantitatif kualitatif dan R&Bandung : Alfabet

Sugiyono, 2016 Metode Penelitian Kualitatif

WiliamN.Dunn.2003.Pengantar analisis

Kebijakan publik Gajah mada university press

Williams Pengantar analisiskebijakan, publik Gajah mada university press

Zaenal Mukarom, M.Si 2015

Manajemen Pelayanan Publik Pustaka Setia Bandung

UUD 1945

Undang- Undang Nomor 40 Tahun2004 tentang sistem jaminan Sosial Nasional Undang - Undang Nomor 11 Tahun 2010 tentang kesejahteraansosial

Undang - Undang nomor 13 tahun 2011 tentang penanganan fakir miskin http://www. Cermati .artikel .program harapan

https://idtesis.com/teori-kebijakan-publik-menurut-para-ahli/




DOI: https://doi.org/10.36987/civitas.v1i1.1445

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




INDEXED BY :

  

Publisher:
LPPM Universitas Labuhanbatu

Editorial Address:
Jln.S.M. Raja No.126 A Aek Tapa Rantauprapat, Kab. Labuhanbatu Sumatera Utara, Indonesia



This work is licensed under a Attribution-NonCommercial 4.0 International (CC BY-NC 4.0)