ANALISIS PEMAHAMAN KONSEP SISWA PADA MATERI PELUANG DITINJAU DARI TEORI APOS PADA SISWA SMP KELAS VIII

Elfrida Nailopo, Fitriani Fitriani, Justin Eduardo Simarmata

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pemahaman konsep siswa pada materi peluang ditinjau dari teori APOS. Jenis penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah siswa kelas VIII SMP Satap Negeri Nakol yang berjumlah 15 siswa. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes dan wawancara. Wawancara dilakukan secara mendalam kepada 3 subjek penelitian yang terdiri dari 1 subjek berkemampuan tinggi, 1 subjek berkemampuan sedang, dan 1 subjek berkempuan rendah. Berdasarkan hasil yang diperoleh bahwa tingkat pemahaman konsep siswa berada pada tingkatan yang berbeda. Siswa belum mampu menggunakan konsep matematika dengan baik dalam menyelesaikan masalah berkaitan dengan soal peluang. Selain itu, siswa belum mampu menyajikan alternatif jawaban yang lain dari permasalahan yang diberikan. Maka dari itu, teori APOS digunakan untuk mengamati sejauh mana pencapaian konsep siswa terhadap  matematika pada materi peluang ditinjau dari rangkaian aksi, proses, objek, dan skema


Full Text:

PDF

References


Dini, M., Wijaya, T. T., & Sugandi, A. I. (2018). Pengaruh Self Confidence Terhadap Kemampuan Pemahaman Matematik Siswa SMP. JURNAL SILOGISME : Kajian Ilmu Matematika dan Pembelajarannya, 3(1), 1–7. https://doi.org/10.24269/js.v3i1.936.

DUBINSKY, E., & MCDONALD, M. A. (2001). APOS: A Constructivist Theory of Learning in Undergraduate Mathematics Education Research. The Teaching and Learning of Mathematics at University Level., Springer, Dordrecht., 275-282|. https://doi.org/10.1007/0-306-47231-7_25.

Fajar, A. P., Kodirun, K., Suhar, S., & Arapu, L. (2018). Analisis Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa Kelas VIII SMP Negeri 17 Kendari. Jurnal Pendidikan Matematika, 9(2), 229–239. https://doi.org/10.36709/jpm.v9i2.5872.

Ismah, Nf., & Afifah, S. (2017). Perbandingan Tingkat Pemahaman Konsep Matematika Siswa Melalui Media Interaktif Mischief Dan Konvensional. Jurnal Teknodik, 20(2), 144–154. https://doi.org/10.32550/teknodik.v20i2.243.

Kusaeri, K. (2017). Terbentuknya Konsepsi Matematika Pada Diri Anak Dari Perspektif Teori Reifikasi dan APOS. Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 101–105. http://dx.doi.org/10.33474/jpm.v1i2.244.

Lelboy, N. E., Nahak, S., & Simarmata, J. E. (2021). Analisis Kesalahan Dalam Menyelesaikan Soal Matematika Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel. MES: Journal of Mathematics Education and Science, 7(1), 10–20. https://doi.org/10.30743/mes.v7i1.4347.

Lestari, N. P., & Sutarni, S. (2018). Analisis Pemahaman Konsep Pada Materi Barisan dan Deret Berdasarkan Teori APOS (Action, Process, Object, Scheme) di Kelas XI SMK Muhammadiyah Kartasura Tahun Pelajaran 2017/2018. Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Pramesti, B. T., & Mampouw, H. L. (2020). Analisis Pemahaman Konsep Peluang Siswa SMP Ditinjau Dari Teori APOS. Jurnal Cendekia: Jurnal Pendidikan Matematika, 4(2), 1054–1063. https://doi.org/10.31004/cendekia.v4i2.

Rukajat, A. (2018). Pendekatan penelitian kualitatif (Qualitative research approach). In Deepublish.

Sholihah, U., & Mubarok, D. A. (2016). Analisis Pemahaman Integral Taktentu Berdasarkan Teori APOS (Action, Process, Object, Scheme) pada Mahasiswa Tadris Matematika (TMT) IAIN Tulungagung. Cendekia: Jurnal Kependidikan dan Kemasyarakatan, 14(123–136), 480–487. https://doi.org/10.21154/cendekia.v14i1.620.

Supriadi, A. (2021). Pemahaman Mahasiswa Tentang Integral Lipat Dua Berdasarkan Teori APOS. Indiktika : Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, 4(1), 55–63. http://dx.doi.org/10.31851/indiktika.v4i1.6606.

Syafri, F. S. (2016). Pemahaman matematika dalam kajian teori APOS. At-Ta’lim: Media Informasi Pendidikan Islam, 15(2), 458–477. http://dx.doi.org/10.29300/attalim.v15i2.536.




DOI: https://doi.org/10.36987/jes.v9i1.2587

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Elfrida Nailopo, Fitriani Fitriani, Justin Eduardo Simarmata

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal Eduscience (JES) by LPPM Universitas Labuhanbatu is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY - NC - SA 4.0)