ANALISIS MANAJEMEN PENDIDIKAN SEKOLAH DASAR BERORIENTASI MULTIKULTURAL

Siti Khofifah Khoirunnisa

Abstract


Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mendeskripsikan Perencanaan, Pengorganisasian, Pelaksanaa dan Pengawasan Pendidikan Multikultural yang berada di SDN Sangiang Jaya. Pendekatan yang dilakukan oleh peneliti adalah pendekatan kualitatif deskriptif. Penelitian ini menggunakan sumber data yang diambil dari responden atau informan yang dilakukan dengan wawancara dan observasi. Responden dalam penelitian ini adalah kepala sekolah dan guru. Hasil penelitian bahwa implementasi Perencanaan, Pengorganisasian, Pelaksanaan dan Pengawasan Pendidikan Multikultural di SDN Sangiang Jaya diperaktekkan secara baik. Pembelajaran yang diterapkan guru dalam melaksanakan dengan memberikan pengertian kemudian dipraktekkan, hal itu secara tidak langsung membantu pembentukan akhlak yang baik bagi siswa di kehidupan sehari-hari yang di contohkan di lingkungan sekolah. Dan Pembelajaran Pendidikan Multikultural juga mencapai tujuan pendidikan multikultural yaitu menanamkan kesadaran kepada siswa. Dalam penelitian ini menghasilkan kesadaran siswa berupa keadilan (justice), toleransi, kesetaraan dan dan nilai-nilai demokrasi (democration values). Nilai-nilai tersebut membuat siswa memperoleh bekal yang diperlukan dalam beragam aktivitas sosial.


Full Text:

PDF

References


Budi, R. (2009). Dasar-Dasar Manajemen Pendidikan. FIP UNESA.

Bukhori, I. (2018). Metode Penanaman Nilai-Nilai Multikultural Pada Siswa Kelas Rendah (Studi Pada MI DI MWCNU LP. Maarif Kraksaan). EDURELIGIA: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(1), 41-52.

Engkoswara dan Komariah. (2011). Administrasi Pendidikan. Alfabeta.

Garnida, G. G., Widiatmoko, R. Y., Ismail, S. A., Ardiawan, D. F., Anggraeni, N. D., & Ruslan, B. (2020). Perancangan dan Perencanaan Mesin Pemipih Emping Jagung Skala Industri. METAL: Jurnal Sistem Mekanik Dan Termal, 4(2), 82–86.

Indonesia, P. R. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.

Indrawan, I., Wijoyo, H., Winditya, H., Utama, W., Siregar, C., & S. (2020). FILSAFAT pendidikan Multikultural. In Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9).

Khairiah, N., & Nurzannah, N. (2020). Many Ways to Internalize Islamic Values Implemented in Indonesia. Budapest International Research and Critics Institute (BIRCI-Journal): Humanities and Social Sciences, 3(4), 3956-3967.

Mahfud, C. (2006). Pendidikan Multikultural. Pustaka Belajar.

Maisaro, A. (2018). Manajemen program penguatan pendidikan karakter (studi kasus di SD Negeri Bunulrejo 2 Malang). (Doctoral Dissertation, Universitas Negeri Malang).

Miles, M. B. and A. M. H. (1992). Analisis Data Kualitatif. Diterjemahkan oleh Tjetjep Rohendi Rohidi. Universitas Indonesia Press.

Mustari, M. (2014). Manajemen Pendidikan. Rajawali Press.

Normi, S. (2019). Dasar Dasar Manajemen.

Rofi’ah, S. (2017). Persepsi Pendidik PAI Tentang Pembelajaran Multikultural Di Madrasah Ibtidaiyah Berbasis Pesantren. Ibtidaiyah. Muallimuna: Jurnal Madrasah, 2(2), 28–40. https://ojs.uniskabjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna/article/view/766

Rusdiana, A. (2015). Pengelolaan Pendidikan.pdf (B. Saebani (ed.). CV PUSTAKA SETIA.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif dan R&D. Alfabeta.

Sulaiman. (2020). Manajemen Pendidikan Multikultural pada Anak Usia Dini di Sekolah Dasar Katolik Sukoreno Umbulsari Jember. An-Nisa’ Neliti.

Wakano, A., Kabakoran, A., Ernas, S., Syarifuddin, Lauselang, H., & Tubaka, A. (2018). Pengantar Multikultural. IAIN Ambon Press.

Winoto, S. (2020). Dasar-Dasar Manajemen Pendidikan Islam.

Wulandari, T. (2020). Konsep dan Praktis PENDIDIKAN MULTIKULTURAL. In UNY Press.

Yaqin, A. (2019). Pendidikan Multikultural. Lkis.

Yılmaz, F. (2016). Multiculturalism and multicultural education: A case study of teacher candidates‟ perceptions. Cogent Education, 13(1), 1–13. https://doi.org/10.1080/2331186X.2016.1172394

Zamroni. (2001). Pendidikan untuk Demokrasi: Tantangan Menuju Civil Society. Bigraf Publishing.




DOI: https://doi.org/10.36987/jes.v9i1.2624

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Siti Khofifah Khoirunnisa

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal Eduscience (JES) by LPPM Universitas Labuhanbatu is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY - NC - SA 4.0)