IMPLEMENTASI NILAI NILAI PENDIDIKAN ISLAM DALAM ADAT ACEH (STUDI PENELITIAN MAJELIS ADAT KABUPATEN ACEH BARAT)

rahimi rahimi

Abstract


Nilai-nilai pendidikan Islam sangat penting dalam kehidupan sehari-hari. Nilai-nilai pendidikan Islam yang terkandung dalam adat Aceh juga perlu dilestarikan supaya tidak hilang dan berganti dengan kebudayaan luar yang jauh dari makna keislaman. Penelitian ini dilakukan pada Majelis Adat Aceh Kebupaten Aceh Barat, yang merupakan lembaga adat Aceh yang sudah diakui oleh pemerintah daerah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai-nilai pendidikan Islam yang terdapat di Majelis Adat Aceh Kabupaten Aceh Barat, untuk mengetahui kegiatan yang dilakukan Majelis Adat Aceh Kabupaten Aceh Barat dalam rangka menjaga dan melestaikan adat Aceh. Berdasarkan hasil penelitian, wawancara dengan Wakil Ketua Majelis Adat Aceh Tgk. Umar Ali Mufti, BA. terdapat nilai-nilai pendidikan Islam di MAA yang dijaga keberadaannya dan berjalan beriringan dengan adat Aceh. Nilai-nilai pendidikan Islam tersebut antara lain; nilai-nilai akal, nilai-nilai akhlak, nilai-nilai materi (kebenaran), nilai-nilai keindahan dan nilai-nilai kemasyarakatan.

 


Full Text:

PDF

References


Anas Sudijono, 1992. Pengantar Statistik Pendidikan, (Jakarta : Rajawali Press.

Bartolomeus Samho, 2005 Internalisasi Sikap dan Perilaku Toleransi Antarpeserta Didik Berbeda Agama Berdasarkan Visi Pendidikan Umum, Tesis Pendidikan Umum, (Bandung: UPI, 2005),

Hujair AH. Sanaky,1999. Paradigma Baru Pendidikan Islam (Sebuah Upaya Menuju Pendidikan yang Memberdayakan), Jurnal Pendidikan Islam, Yogyakarta: UII).

Muhammad Isnaini,2009. Pendidikan Islam Dalam Konteks Pasar dan Pemberdayaan Ekonomi Masyarakat; Studi Peran Pesantren Salafiyah dan Modern di Indonesia, Jurnal Pembangunan Manusia, (Palembang: IAIN Raden Fatah,

Muhammad Nazir, 2005. Metode Penelitian, (Jakarta : Ghalia Indonesia

RHA Soenarjo, 1993. AL-Qur’an dan terjemahnya, Semarang: Al Wa’ah, 1993

Suharsimi Arikunto, 1997. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek, Revisi V, Jakarta : Rineka Cipta,

Sudjana, Metode Statistika, 2004. Bandung : Tarsito, 2004




DOI: https://doi.org/10.36987/jes.v7i2.1888

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 rahimi rahimi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal Eduscience (JES) by LPPM Universitas Labuhanbatu is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY - NC - SA 4.0)