INTERNET LITERATE DALM UPAYA MENANGKAL CYBERBULLYING DI KALANGAN REMAJA

Tita Tri Antika Pangestuti, Nurul Hidayati, Ratna Wulandari, Enggal Miftahul Jannah, Unik Hanifah Salsabila

Abstract


Abstrak
Internet sebagai salah satu alat yang mempermudah manusia untuk berkomunikasi dan mencari berbagai informasi. Internet memiliki banyak kegunaan dan dampak positif, namun internet juga dapat menimbulkan berbagai dampak negatif, terutama untuk kalangan remaja sebagai pengguna terbesar. Salah satu dampak negatif yang timbul adalah cyberbullying. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka dengan teknik analisis deskripsi. Hasil penelitian menunjukkan, bahwa korban cyberbullying mengalami tindak cyberbullying dalam bentuk pencemaran nama baik, peretasan dan pengucilan. Dampak jangka pendek yang dialami korban adalah muncul rasa marah dan emosional, sedangkan dampak jangka panjang dapat meyebabkan korban tidak ingin berhubungan langsung dengan pelaku hingga menghindari lingkungan sosial, tidak/ dan ada unsur ingin membalas dendam. Internet literate disertai pengawasan menjadi langkah penting untuk menghindarkan remaja dari cyberbullying.
Kata Kunci: Cyberbullying, Remaja, Internet Literate.


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Batubara, H. H. (2017). Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Yogyakarta: Deepublish.

Chadwick, S. (2014). Impacts of Cyberbullying, Building Social and Emotional Resilience in Schools. Australia: Springer.

Doiron, R., & Asselin, M. (2005). Literacy Libraries And Learning. Canada: Pembroke Publisher.

Doni, F. R. (2017). Perilaku Penggunaan Media Sosial Pada Kalangan Remaja. Indonesian Journal on Software Engineering, 3(2), 15-23.

Fitransyah, R. R., & Waliyanti, E. (2018, Juni). PERILAKU CYBERBULLYING DENGAN MEDIA INSTAGRAM PADA REMAJA DI YOGYAKARTA. Indonesian Journal of Nursing Prcatices, 2(1), 36-48.

Gunawan, F. (2018). Religion Society dan Social Media. Yogyakarta: Deepublish.

Hadi, S. (2000). Metodologi Research. Yogyakarta: Fakultas Psikologi UGM.

Halim, N. A. (2015, September). Penggunaan Media Internet Di Kalangan Remaja Untuk Mengembangkan Pemahaman Keislaman. Jurnal Risalah, 26(3), 132-150.

KOMINFO. (2012, November 2). Retrieved November 22, 2020, from Kementerian Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia: https://kominfo.go.id/content/detail/2365/pengguna-internet-indonesia-tertinggi-ketiga-di-asia/0/sorotan_media

KOMINFO. (2013, Maret 27). Retrieved November 22, 2020, from Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia: https://kominfo.go.id/index.php/content/detail/3415/kominfo+%3A+pengguna+internet+di+indonesia+63+juta+orang/0/berita_satker.

KOMINFO. (2014). Retrieved November 22, 2020, from Kementerian Komunikasi dan Informasi Republik Indonesia: https://kominfo.go.id/content/detail/3834/siaran-pers-no-17pihkominfo22014-tentang-riset-kominfo-dan-unicef-mengenai-perilaku-anak-dan-remaja-dalam-menggunakan-internet/0/siaran_pers

Mulawarman, d. (2020). Problematika Pengunaan Internet: Konsep, Dampak, dan Strategi Penanganannya. Jakarta: Kencana.

Muri’ah, S., & Wardan, K. (2020). Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Jawa Timur: Literasi Nusantara.

Nasir, M. (1990). Metode Penelitian. Jakarta: Graha Indonesia.

Sari, R. N. (2020). Therapy Self Hater Healing. Surabaya: Scopindo Media Pustaka.

Ulfah, M. (2020). Digital Parenting. Jawa Barat: Edu Publisher.

UNICEF. (n.d.). Retrieved November 22, 2020, from UNICEF Indonesia: https://www.unicef.org/indonesia/id/child-protection/apa-itu-cyberbullying

Utami, Y. C. (n.d.). Cyberbullying di Kalangan Remaja (Studi tentang Korban Cyberbullying di Kalangan Remaja di Surabaya). Jurnal Unnair, 1-10.

Williyanson, M. (2011). Hacking The Human Mind. Jakarta: Elex Media Komputindo.




DOI: https://doi.org/10.36987/jes.v7i2.1924

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Tita Tri Antika Pangestuti, Nurul Hidayati, Ratna Wulandari, Enggal Miftahul Jannah, Unik Hanifah Salsabila

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal Eduscience (JES) by LPPM Universitas Labuhanbatu is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY - NC - SA 4.0)