DEVELOPMENT OF POWTOON-BASED AUDIO-VISUAL LEARNING MEDIA TO IMPROVE STUDENTS' CREATIVE THINKING ABILITY ON STRAIGHT-MOTION MATERIALS

Maghfirah Zulfa, Muliani Muliani, Halimatus Sakdiah, Syafrizal Idris, Fajrul Wahdi Ginting

Abstract


Research on the development of Powtoon-based audio-visual learning media aims to determine the feasibility of the product and to see whether there is an increase in students' creative thinking abilities in straight-motion material and to see student responses and teacher responses. This study uses the type of Research and Development with the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). The instruments used in this study were questionnaires and tests, and the research subjects consisted of class X MAN 3 North Aceh. The results showed that the audio-visual learning media that had been developed was declared feasible and could improve students' creative thinking skills based on assessments: 1) The media expert obtained a percentage of 80.56% according to the criteria of "Decent" and material experts obtained a percentage of 77.33% with "Decent" criteria; 2) The teacher's response to learning media obtained a percentage of 81.33% with the criteria of "very practical"; 3) The results of student responses were very good with the level of effectiveness of the media through product trials in class XI and X which obtained an average percentage of 81.21% with the criteria "Very effective". 4) The N-gain is 0.74 with high criteria. Based on the results of this study it can be concluded that the Powtoon-based audio-visual learning media on straight motion material that has been developed is suitable for use in the learning process.

Keywords: Audio Visual, Creative Thinking, Learning Media Powtoon

 

Abstrak

Penelitian pengembangan media pembelajaran audio visual berbasis powtoon bertujuan untuk mengetahui kelayakan produk, dan untuk melihat apakah terdapat peningkatan kemampuan berpikir kreatif peserta didik pada materi gerak lurus serta melihat respon siswa, dan respon guru. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Research and Development dengan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation).Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa angket dan tes, subjek penelitian terdiri dari kelas X MAN 3 Aceh Utara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran audio visual yang telah dikembangkan dinyatakan layak serta dapat meningkatkan kemampuan berpikir kreatif peserta didik berdasarkan penilaian:1) Tingkat kelayakan media oleh ahli media diperoleh persentase sebesar 80,51% dengan kriteria “Layak†dan ahli materi diperoleh persentase sebesar 77,33% dengan kriteria “Layakâ€; 2) Respon guru terhadap media pembelajaran diperoleh persentase sebesar 81,33% dengan kriteria “sangat praktisâ€; 3) Hasil respon peserta didik sangat baik dengan tingkat keefektifan media melalui uji coba produk pada kelas XI dan X yang diperoleh rata-rata persentase sebesar 81,21% dengan kriteria “Sangat efektifâ€;4) N-gain diperoleh sebesar 0,74 dengan kriteria tinggi. Berdasarkan hasil penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran audio visual berbasis powtoon pada materi gerak lurus yang telah dikembangkan layak digunakan dalam proses pembelajaran.

Kata Kunci : Audio Visual, Berpikir Kreatif, Media Pembelajaran Powtoon

Full Text:

PDF

References


Alverina, C., Hakim, Z. R., & Taufik, M. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis Powtoon Pada Mata Pelajaran IPS. School Education Journal, 9(3), 268.

Amiroh, & Dewi, I.(2022). The Role of Critical Thinking in Stimulating Student Creativity in The Era of The Industrial Revolution 4.0 Towards The Era of The Industrial Revolution 5.0. 5(2), 151–165. https://stai-binamadani.e-journal.id/Tarbawi

Arikunto, S.(2013). Manajemen Penelitian. Jakarta: Rineka Cipta.

Arsyad, A.(2002). Media Pembelajaran. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada .

Djamarah, S. B., & Zain, A.(2015). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Faradillah, Muliani, & Rahmadiwi.(2021). The Development Of Student Worksheet (LKS) Based on Wondering Exploring Explaining Science (Wee Science) With The Help Of Phet Simulations On Elasticity And Hooke’s Law Subject. Jurnal Pendidikan Fisika, 10(1), 32–39. http://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jpf

Fitriyani, N.(2019). Pengembangan Media Pembelajaran Audio-Visual Powtoon Tentang Konsep Diri Dalam Bimbingan Kelompok Untuk Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 6(1), 104–114.

Hake, R, R.(1999).Analyzing Change/Gain Score. ARAE-D American Education Research Association's Division. D, Measurement and Research Methodology

Manurung, I. F. U. (2020).Project Based Learning Activities : Media Powtoon Dalam Pembelajaran Ipa Sd Untuk Menganalisis Keterampilan Berfikir Kreatif Mahasiswa. Elementary School Journal Pgsd Fip Unimed, 10(1), 52. https://doi.org/10.24114/esjpgsd.v10i1.19286

Mirawati, N., Balkist, P. S., Setiani, A., Sukabumi.(2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Menggunakan Powtoon Dan Movavi Video Editor. 4(1), 94–100.

Muliani, M., Siska, D., & Hasri, A. (2022). Pengembangan Lks (Lembar Kerja Siswa) Berbasis Virtual Lab Berbantuan Simulasi Phet Untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Pada Materi Getaran Harmonik. Relativitas: Jurnal Riset Inovasi Pembelajaran Fisika, 5(1), 59. https://doi.org/10.29103/relativitas.v5i1.5755

Nuraini, Y., sofia, H., & sihadi. (2020). Memacu Kreativitas Melalui Bermain. Jakarta Timur: PT Bumi Aksara.

Pasaribu, L. H., & Dia, H. (2022). then Ho was accepted, which means that there was a significant increase between students ’ creative thinking abilities and self-efficacy with realistic mathematics learning Based on research findings. Jurnal Eduscience (JES), 9(3), 698–706.

Purba, R. A., Mawati, A. T., Ardiana, D. P., Pramusita, S. M., Bermuli, J. E., Purba, S. R., et al.(2021). Mediadan TeknologiPembelajaran. Yayasan kita Menulis.

Sabiq, M., Marhami, & Muliana.(2021). Pengaruh Model Pembelajaran Think Pair Share Terhadap Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Malikussaleh,1(1)

Sari, I. Y., & Manurung, A. S. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Animasi Powtoon Terhadap Peningkatan Kemampuan Berpikir Kreatif Peserta Didik Kelas Iii Sdn Gudang Tigaraksa. Inovasi Penelitian, 2(3), 1015–1024. https://scholar.google.com/citations?user=-ovuGpYAAAAJ&hl=id&oi=ao

Sakdiah, H., Dewi, R., & Else, S. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Pada Materi Momentum Dan Implus Di SMA. Jurnal Riset Inovasi Pembelajaran Fisika,5(1) , 50.

Sudijono, Anas.(2013). Pengantar Evaluasi Pendidikan. Jakarta : Rajawali Pers.

Sugiyono.(2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta

Thomas, O., Wulandari, A., & Efriani.(2020). Workshop On Powtoon -Based Video Learning Media In The Teachers Professionalism Improvement Of Tk Eka Kaharap InSigi KahayangTengah,Pulang Pisau. Jurnal Pendidikan Teknologi dan Kejuruan ISSN 2338-426X,Vol.8,No.1.

Ulandari, N., Putri, R., Ningsih, F., & Putra, A.(2019). Efektivitas Model Pembelajaran Inquiry Terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa Pada Materi Teorema Pythagoras. Jurnal Cendekia:Jurnal Pendidikan Matematika,Volume 03,No.02,Agustus ,pp.227-237 .

Usmaedi. (2021). Educatiom Curiculum for Society 5,0 to The next Decade. Jurnal Pendidikan Dasar Setiabudhi, 4(2), 63–79

Ware, K., Sri Sulistyaningsih N.D., T., & Faleria Bonafasia, D. (2022). Pengembangan Lks Berbasis Project Based Learning Pada Materi Elektrolit Dan Non Elektrolit Kelas X SMA. Jurnal Eduscience (JES), 9(3), 673–687. https://doi.org/10.36987/jes.v9i3.3341




DOI: https://doi.org/10.36987/jes.v10i1.3939

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Maghfirah Zulfa, Muliani Muliani, Halimatus Sakdiah, Syafrizal Idris, Fajrul Wahdi Ginting

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal Eduscience (JES) by LPPM Universitas Labuhanbatu is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License (CC BY - NC - SA 4.0)